Minggu, 25 Oktober 2009

Profesi IT Saat Ini

profesi IT saat ini adalah:
  • System Analyst
  • Analyst Programmer
  • ERP (enterprise resource planning) Consultant
  • Systems Programmer/ Software Engineer
  • Web Designer
  • Systems Engineer
  • Tester
  • Database Administrator
  • IT Manager
  • Project Manager
  • Account Manager
  • Data analyst
  • Teknisi Komputer
  • Programmer
  • Peneliti atau dosen
  • Administrator
  • Security Administrator
  • IT Art/Designer
  • System Administrator
  • Network Administrator
  • Help Desk
  • Technical support
Menurut pendapat saya, di masa yang akan datang profesi IT tidak akan sebanyak sekarang. Hal itu disebabkan karenailmu teknlogi di bidang IT akan menjadi kebutuhan yang sangat mendesak dan penting. semua profesi dimasa mendatang akan menggunakan keahlian teknologi informasi sebagai sarana dan prasarana dan ini menyebabkan ilmu IT menjadi umum sehingga profesi IT di masa mendatang akan berkurang. Hanya profesi yang lebih khusus dan mendalam tenang ilmu Teknologi informasilah yang akan tetap membutuhkan lulusan IT.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar